SOLUSI BATTERY: Modifikasi Kiprok Lampu Besar Motor Lebih

Jurnal ilmiah kali ini masih terkait modifikasi kiprok/regulator rectifier, lebih khusus lagi sebuah metode untuk memperbesar arus dan voltage jalur kabel lampu besar motor. Maksud dan tujuan inovasi ini adalah agar para pemilik kendaraan bermotor dapat mengoptimalkan sistem penerangan lampu besar, dimana tujuan akhirnya adalah untuk keselamatan disaat berkendara.
Modifikasi memperbesar arus listrik dijalur kabel sangat sederhana hanya dengan memasang diode 2/2 seperti pada gambar dibawah dapat menaikan performa pencahayaan lampu besar sebesar 2 volt. maka lampu besar semakin terang dan voltage tetap terkontrol.



Latar Belakang Inovasi

Sudah banyak trik-trik, metode-metode yang dibuat oleh  seniman otomotif  untuk memperbesar pencahayan lampu besar standar bawaan motor agar fungsi pencahayaannya lebih maksimal, mulai dari yang  memasang sebuah resistor dijalur kabel lampu, mengganti kiprok dengan kiprok lain, dan  ada juga yang memakai dobel kiprok. maka trik/metode yang akan dibuat paman zak  sangat berbeda  dengan trik yang sudah ada, jadi metode ini adalah yang pertama di jagat otomotif Indonesia dan anda adalah orang-orang yang paling berutung membaca artikel ini. dan menjadi saksi sejarah lahirnya inovasi baru.

Masalah Voltase Jalur Lampu Kurang Optimal

Hasil penelitian terhadap beberapa kiprok/regulator rectifier, menunjukan output volatge ac setelah dilimit kiprok pada jalur lampu besar berkisar pada area 11 s/d 12 volt, walaupun motor digeber pada RPM tinggi sampai terdengar ke siberia output volatage ac tetap pada area 11 s/d 12  volt.  sedangkan batas toleransi maksimal  untuk lampu otomotif tertulis 12 volt biasanya 14,5 s/d 14,8 volt  masih sangat aman lampu tidak cepat putus. seperti pada kendaraan mobil. 
Agar fungsi pencahayaan optimal seperti pada sistem kelistrikan mobil, maka terdapat selish kurang lebih 2,5 volt, selisih voltage sebesar 2,5 volt pengaruh pada pencahayaan lampu sangat besar.

Maksimal Output Voltage Kabel Jalur lampu kabel kuning tanpa limit setelah diteliti dengan seksama di lab dept litbang Institut teknologi paman zak voltage dapat mencapai 28 volt. bisa dilihat pada gambar dibawah ini :

Solusi Tambah Limit Voltage Jalur Lampu Model Uncle Zak

Cara kerja metode ini menggunakan trik "membohongi" diode zener yang ada didalam kiprok agar tidak aktif dan tidak membuka jalur gate SCR jalur lampu pada voltage yang kita inginkan seperti pada rangkaian kiprok dibawah ini, trik ini juga bisa  juga dilakukan dengan cara membongkar kiprok dan mengganti diode zener dengan nilai yang lebih besar sesuai yang kita inginkan, namun jika membongkar tampaknya kurang ekonomis. dan kiprok bisa hancur. maka solusinya dengan cara memasang diode, jika pakai diode 1/1 maka voltage naik 1 volt, jika pakai diode 2/2 maka voltage output jalur lampu naik 2 volt, sekarang anda bisa mendesain sendiri seberapa besar output voltage jalur lampu besar  sesuai  yang anda inginkan, mantap!.

 




Langkah - langkah Pasti Modifikasi Kiprok







Tes Hasil Modifikasi Kiprok 

Setelah proses modif kiprok pada jalur lampu kabel kuning selesai, pada kecepatan sedang dan tinggi  terbaca voltage  13,9 volt s/d 14,4 volt, output voltage lampu meningkat dari yang biasa kiprok standar 11 volt s/d 12 volt, dan secara otomatis cahaya lampu akan lebih terang, maka tingkat kenyamanan berkendarapun semakin mantap, dan pantulan cahaya uang logam dari jarak 50 meter pasti akan terlihat.

Semoga  jurnal ilmiah ini bermanfaat untuk seluruh rakyat Indonesia, dan warga dunia.


SOLUSI BATTERY: Modifikasi Kiprok Lampu Besar Motor Lebih ...
modifikasi kiprok lampu besar motor lebih terang Hasil penelitian terhadap beberapa kiprok/regulator rectifier, menunjukan output volatge ac setelah

SOLUSI BATTERY: Modifikasi Kiprok Lampu Besar Motor Lebih ...
Jurnal ilmiah kali ini masih terkait modifikasi kiprok/regulator rectifier, lebih khusus lagi sebuah metode untuk memperbesar arus dan voltage jalur kabel lampu besar

SOLUSI BATTERY
SOLUSI BATTERY Sales Zakir Skynet Aplikasi pengggunaan accu tipe lead acid battery sungguh teramat Modifikasi Kiprok Lampu Besar Motor Lebih Terang.

Gambar Dan Biaya Modifikasi Motor Honda Win 100 ...
Solusi battery: modifikasi kiprok lampu besar motor lebih, Modifikasi kiprok lampu besar motor lebih terang hasil penelitian terhadap beberapa kiprok/regulator

Solusi Battery Modifikasi Kiprok Lampu Besar Motor Lebih ...
Solusi battery: modifikasi kiprok lampu besar motor lebih, Modifikasi kiprok lampu besar motor lebih terang hasil penelitian terhadap beberapa kiprok/regulator

Solusi Battery Modifikasi Kiprok Lampu Besar Motor Lebih
Here i will explain about solusi battery modifikasi kiprok lampu besar motor lebih . Many people have talked about Solusi battery:

Modifikasi Motor Super Cap @ modifikasi-motor.com
Solusi battery: modifikasi kiprok lampu besar motor lebih, Modifikasi kiprok lampu besar motor lebih terang hasil penelitian terhadap beberapa kiprok/regulator

Solusi Battery Modifikasi Kiprok Lampu Besar Motor Lebih
Artikel tentang Solusi Battery Modifikasi Kiprok Lampu Besar Motor Lebih hanya ada di cahousekeeping.com

Solusi Battery Modifikasi Kiprok Lampu Besar Motor Lebih
Here i will explain about solusi battery modifikasi kiprok lampu besar But in this post i will explain Modifikasi kiprok lampu besar motor lebih terang

Solusi Battery Modifikasi Kiprok Lampu Besar Motor Lebih ...
Opini: beli oli, ganti oli (2) solusi? | kphmph : speed, Sebenernya ga masalah pake oli pertamina cuma kenapa harganya lebih mahal dengan oli dari pabrik (yamalube

Previous
Next Post »